Peraturan Pemerintah Bertentangan Dengan Undang-Undang, Mana Yang Digunakan?
Selamat malam Bapak Boris Tampubolon, ada hal yang ingin saya tanyakan. Bila ada peraturan pemerintah (PP) yang isi pasalnya bertentangan dengan isi pasal yang ada di Undang-Undang (UU), maka secara hukum mana yang digunakan? Yang di peraturan pemerintah kah atau yang ada di Undang-Undang? -Ayu, Jakarta- Jawaban Intisari: Yang digunakan adalah yang ketentuan yang diatur […]
Peraturan Pemerintah Bertentangan Dengan Undang-Undang, Mana Yang Digunakan? Read More »