Pengacara Kondang Ini Minta Kepolisian Terapkan Hukuman Seumur Hidup terhadap Jainuddin
Bima, ntbnews.com – Kasus pembunuhan yang dilakukan Jainuddin (36) terhadap istrinya, Hafiah (35), mendapat sorotan dari berbagai pihak. Kasus ini juga viral di media sosial. Warganet pun secara umum mengecam pelaku yang tega menyiksa dan membunuh istrinya. Sebelumnya, Jainuddin telah ditahan aparat kepolisian di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bima saat jasad istrinya dibawa ke rumah sakit […]
Pengacara Kondang Ini Minta Kepolisian Terapkan Hukuman Seumur Hidup terhadap Jainuddin Read More »